5 Jenis Tes Buta Warna yang Wajib Kamu Ketahui

jenis jenis tes buta warna yang wajib kamu ketahui

Beberapa orang kesulitan membedakan beberapa warna, sehingga perlu untuk melakukan pengetesan. Ada beberapa jenis tes buta warna yang bisa kamu lakukan.  Manfaat tes buta warna sendiri untuk mengetahui kemampuan seseorang dalam membedakan warna satu dengan lainnya. Dengan begitu dapat mendeteksi adanya kelainan atau tidak terhadap warna tertentu.  Apalagi banyak bidang pekerjaan yang memberikan syarat tidak … Baca Selengkapnya

Pafi Kabupaten Tuban Melakukan Edukasi Bahaya Mengkonsumsi Obat Yang Tidak Lulus Verifikasi BPOM

edukasi obat BPOM oleh PAFI Kabupaten Tuban

Selamat datang! Apakah kamu tahu betapa pentingnya memahami bahaya mengkonsumsi obat yang tidak lulus verifikasi BPOM? Simak artikel ini sampai selesai untuk mengetahui lebih lanjut tentang dampak buruk dan penyebab dari masalah ini. Yuk, jangan lewatkan informasi penting ini! Mengapa Edukasi Bahaya Mengkonsumsi Obat yang Tidak Lulus Verifikasi BPOM Penting? Edukasi mengenai bahaya mengonsumsi obat … Baca Selengkapnya

Gatal di Selangkangan: Penyebab dan Cara Mengatasinya

penyebab gatal di selangkangan

Gatal pada kulit bisa disebabkan oleh apa saja. Namun, jika rasa gatal tersebut terasa di bagian selangkangan, pangkal paha hingga sekitar pantat, maka infeksi jamur tinea cruris mungkin menjadi penyebabnya. Gatal di selangkangan atau jock itch merupakan masalah kesehatan kulit yang lebih sering dialami pria ketimbang wanita. Hal ini kemungkinan dikarenakan area sekitar selangkangan pria … Baca Selengkapnya

Yuk, Kenali Gejala Ruam Popok Karena Jamur dan Faktor Lainnya

gejala ruam popok pada bayi

Seperti yang kita ketahui, kulit lembab, hangat & tertutup adalah tempat favorit bagi jamur untuk tumbuh subur. Hal ini sering juga memengaruhi kondisi kulit bayi yang sering tertutupi oleh popok basah. Akibatnya, tidak heran jika ruam popok karena jamur mulai menyerang. Namun, apa sih bedanya ruam popok biasa dengan ruam popok karena jamur? Supaya lebih … Baca Selengkapnya

Mengenal Auratic Painting, Seni yang Menggabungkan Teknologi untuk Psikoterapi

mengenal seni auratic painting

Mengenal Auratic Painting sebagai karya seni yang menggabungkan teknologi digital dan dapat digunakan untuk kebutuhan psikoterapi. Walau masih terbilang baru karya seni satu ini memiliki manfaat yang besar untuk meningkatkan kesehatan mental. Ketika kesehatan mental terganggu maka akan berdampak buruk terhadap kesehatan fisik dan hidup menjadi tidak sejahtera. Dimana saat emosi menjadi tidak terkendali, depresi … Baca Selengkapnya

5 Tanda Penyakit Hati yang Harus Dihindari

tanda penyakit hati

Selain penyakit fisik, kita harus waspada terhadap datangnya tanda penyakit hati yang terkadang tidak disadari. Jika diabaikan kerugian fisik dan mental tidak akan terhindarkan. Padahal penyakit hati sama berbahaya seperti penyakit jantung dan penyakit lainnya. Baik itu penyakit tidak menular maupun yang menular sekaligus seperti virus. Tanda Penyakit Hati Kita harus waspada dengan penyakit hati … Baca Selengkapnya